teman itu adalah seseorang yang keluarga kedua bagi kita
teman itu adalah seseorang yang menyayangi kita sepenuh hati tanpa sebuah alasan
teman itu adalah seseorang yang bisa menghibur kita di kala sedih
teman itu adalah seseorang yang senantiasa memberikan support k kita
teman itu adalah seseorang yang mengerti kita luar dalam
teman itu adalah seseorang yang mencoba membantu kita sebisa mungkin untuk menyelesaikan masalah kita
teman itu adalah seseorang yang tidak tega apabila melihat kita menderita
teman itu adalah seseorang yang tidak bisa marah meskipun kita telah berbuat jahat kepadanya
teman itu adalah seseorang yang memaafkan segala kesalahan yang kita perbuat kepadanya
teman itu adalah seseorang yang selalu berusaha mengerti apa mau kita
teman itu adalah seseorang yang selalu berusaha jujur kepada kita
teman itu adalah seseorang yang menjadi tempat untuk melampiaskan segala beban hidup
teman itu adalah seseorang yang rela sedih demi kebahagiaan kita
teman itu adalah seseorang yang memberi warna dan tawa pada hidup kita
teman itu adalah seseorang yang tidak memilih kepada siapa dia bergaul
teman itu adalah seseorang yang peduli kepada kehidupan kita
teman itu adalah seseorang yang selalu berusaha menjadi obat bagi kita
teman itu adalah seseorang yang sangat tulus menerima kita apa adanya
teman itu adalah seseorang yang bahagia apabila melihat kita senang
teman itu adalah seseorang yang tidak meninggalkan kita di saat kita susah
teman itu adalah seseorang yang mengulurkan tangannya ketika kita terjatuh
teman itu adalah seseorang yang tepat untuk membagi kebahagiaan kita
teman itu adalah seseorang yang selalu ada di samping kita tanpa kita mau
teman itu adalah seseorang yang melindungi kita dari bahaya seperti layaknya pengawal
teman itu adalah seseorang yang tidak butuh semua balasan atas apa yang dia berikan kepada kita
teman itu adalah seseorang yang menenangkan dan memberikan solusi yang terbaik bagi kita
teman itu adalah seseorang yang tidak pernah berusaha menjerumuskan kita
teman itu adalah seseorang yang senantiasa mengajarkan kita sesuatu yang tidak kita mengerti
teman itu adalah seseorang yang tidak pernah ingin mengabaikan kita
teman itu adalah seseorang yang menuntun kita agar selalu di jalan yang benar
teman itu adalah seseorang yang tidak mengenal kata iri ataupun dendam
teman itu adalah seseorang yang sejuta kali lebih sakit apabila kita sakit
teman itu adalah seseorang yang sabar menghadapi segala tingkah menyebalkan kita
teman itu adalah seseorang yang bisa melihat sisi gelap kita dan menahannya agar tidak keluar
teman itu adalah seseorang yang mudah didapat tetapi susah dilepaskan
teman itu adalah seseorang yang merasa dirinya buruk apabila kita sedih dan sakit :(
-rhanirhn-
Sabtu, 15 Januari 2011
Teman itu...
Diposting oleh K. Rani Yuliantari di 03.42
Langganan:
Posting Komentar (Atom)

0 komentar:
Posting Komentar